Saat menyelidiki kasus bunuh diri, para detektif pergi ke sebuah desa berhantu, di mana hal-hal misterius terjadi pada para wanita muda – dan orang luar tidak diterima.